

(22/07) DPMPTSP Provinsi Kepulauan Riau telah melaksanakan rapat ekspos hasil pemantauan pembangunan Zona Integritas. Rapat ini menjadi langkah penting dalam mengevaluasi kemajuan sekaligus memperkuat komitmen kami dalam mewujudkan pemerintahan yang bersih, transparan, dan akuntabel. Melalui Zona Integritas, DPMPTSP Provinsi Kepri terus berupaya menjaga integritas pelayanan publik yang prima untuk masyarakat.